” Nantinya 3 SSK personil yang disiagakan ini stand by di Polda hingga pelaksanaan kegiatan tabligh Akbar selesai.” Jelas Kabid Humas Polda Bengkulu.
Baca Juga:
Warga Pondok Batu Desak Perbaikan Tanggul Jebol Sungai Selagan oleh BWS
Kabid Humas Polda Bengkulu mengatakan, untuk pengamanan Tabligh Akbar sepenuhnya dilaksanakan oleh Polres BS dibantu polres Kaur dan Polres Seluma dan di back up 3 kompi personil Samapta Polda Bengkulu dan Brimob yang sudah diberangkatkan lebih dulu ke BS.
” Massa yang mengikuti tabligh Akbar di BS hari ini diperkirakan 15 ribu orang yang berasal dari perwakilan seluruh provinsi di Indonesia.” Pungkas Kabid Humas Polda Bengkulu.[ays]